Dr Togar Situmorang: Tangkap Oknum Sopir Taksi Peras WNA

Foto: Advokat dan Pengamat Kebijakan Publik Dr Togar Situmorang SH, MH, MAP, CMed, CLA, CLRA sampaikan tanggapan viralnya video di medsos, oknum sopir taksi lakukan tindak pidana pemerasan WNA, Kamis (4/12/2023). (Sumber: Dok pribadi)

Denpasar | barometerbali – Dua (2) Warga Negara Asing (WNA) mengalami peristiwa dugaan pidana kekerasan fisik dan pemerasan yang dilakukan oknum sopir taksi dan telah viral di dunia maya atau media sosial (medsos).

Berita Terkait:  Tembus Rekor Tertinggi 7,1 Juta lebih Kunjungan Wisman, Pemerintah Pusat Apresiasi Gubernur Koster

Advokat dan Pengamat Kebijakan Publik Dr Togar Situmorang SH, MH, MAP, CMed, CLA, CLRA menilai terkait peristiwa hukum ini akan membuat citra pariwisata Bali tercoreng dengan aksi oknum laki-laki sopir taksi yang diduga memeras dan menunjukkan senjata tajam kepada pihak WNA dalam taksi tersebut.

“Saya telah menonton dalam tayangan instagram di mana oknum sopir tersebut meminta tambahan uang tarif kendaraan taksi dengan cara memaksa kedua WNA perempuan,” jelas Dr Togar di Denpasar, Kamis (4/12/2023)

Berita Terkait:  Terobos Lampu Merah, Pemotor Terjun ke Saluran Air di Buleleng, Tim SAR Lakukan Pencarian

Pihak aparat hukum terutama Kepolisian wilayah hukum Bali harapnya, wajib segera menangkap pelaku oknum sopir tersebut dan segera menerapkan “Pasal Berlapis”.

“Karena tampak jelas dalam video tersebut ada pemaksaan permintaan uang yang sudah ditolak namun dalam ancaman dipaksa sehingga telah diberikan sejumlah uang. Kepada oknum sopir tersebut dan juga ada menggunakan senjata tajam yang sudah dipersiapkan dalam kendaraan taksi,“ tandas Dr Togar.

Berita Terkait:  Sambut Libur Nataru Polresta Sidoarjo Pastikan Keamanan Stasiun Kereta Api

D

BERITA TERKINI

Barometer Bali merupakan portal berita aktual masyarakat Bali. Hadir dengan semangat memberikan pedoman informasi terkini seputar sosial, ekonomi, politik, hukum, pendidikan, pemerintahan, pariwisata, budaya dan gaya hidup. Visi kami sebagai barometer informasi terbaru masyarakat Bali. Misi kami menyuarakan kebenaran dan menyajikan berita independen, berimbang dan bermanfaat.

Member of:

SERIKAT MEDIA SIBER INDONESIA (SMSI) PROVINSI BALI

smsi

Member of:

smsi

SERIKAT MEDIA SIBER INDONESIA (SMSI) PROVINSI BALI